Di masa pandemi covid 19 pembelajaran tetap muka ditiadakan dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari cttttty pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Di masa pandemi covid 19 pembelajaran tetap muka ditiadakan dan digantikan dengan pembelajaran online. Tidak hanya pembelajaran, namun ujian juga dilakukan secara online sehingga penggunaan kertas menjadi berkurang. Menurutmu penggunaan teknologi pembelajaran online untuk mengurangi penggunaan kertas untuk ujian merupakan bagian dari perubahan sosial budaya? jelaskan alasanmu!kalo bisa alasannya yg panjang yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penggunaan teknologi saat ini, mau tidak mau, suka tidak suka telah menjadi bagian dari perubahan sosial budaya. Perubahan yang terjadi saat ini merupakan sebuah transformasi dari keadaan saat ini menuju yang diharapkan di masa akan datang, suatu keadaan yang lebih baik dari saat ini. Dimana teknologi semakin canggih dan mampu menggeser beberapa kebiasaan-kebiasaan lama.

Pembahasan:

Perubahan sosial budaya merupakan perubahan yang terjadi pada sistem sosial, struktur, dan juga dalam fungsi masyarakat. Perubahan merupakan sebuah transformasi dari keadaan saat ini menuju keadaan yang diharapkan pada masa yang akan datang, suatu keadaan yang akan lebih baik dari saat ini.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang pengertian dari perubahan sosial budaya dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/3785593

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23