2. Fatih dan Fatma adalah dua bersaudara yang harus berpisah

Berikut ini adalah pertanyaan dari watisetia0701 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Fatih dan Fatma adalah dua bersaudara yang harus berpisah karena kedua orang tuanya bercerai. Fatih dibawa ayahnya merantau ke jakarta sedangkan Fatma tetap tinggal di desa bersama ibunya. 15 tahun kemudian Fahmi tumbuh dewasa dan telah bekerja sebagai fotografer. Fatma pun telah tumbuh dewasa dan bekerja sebagai guru serta telah menikah dengan seorang pemuda yang bekerja sebagai petani. Penampilan dan pola hidup Fahmi berbeda dengan penampilan dan pola hidup Fatma. Padahal mereka berasal dari ayah dan ibu yang sama. Coba anda analisis mengapa Fatih dan Fatma memiliki perkembangan pribadi yang berbeda? Gunakanlah asumsi-asumsi psikologi tentang faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan individu dari teori nativisme, empirisme dan konvergensi.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alasan Fatih dan Fatma memiliki perkembangan pribadi yang berbeda jika ditinjau berdasarkan faktor-faktor yang mempengaruhi perkembangan individu adalah faktor lingkungan. Fatih dan Fatma hidup di lingkungan yang berbeda selama 15 tahun sehingga perkembangan pribadi mereka berbeda.

Pembahasan

Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi perkembangan individu jika merujuk kepada teori nativisme adalah faktor kemampuan anak, faktor genetik dan faktor pertumbuhan anak. Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi perkembangan individu jika merujuk kepada teori empirisme adalah lingkungan. Faktor-faktor yang dapat mempengaruhi perkembangan individu jika merujuk kepada teori konvergensi adalah pembawaan dan lingkungan

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang perkembangan individu yomemimo.com/tugas/46433408

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23