Manusia yang hidup dalam rangka memenuhi kebutuhannya tidak bisa lepas

Berikut ini adalah pertanyaan dari daffadanzz9 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Manusia yang hidup dalam rangka memenuhi kebutuhannya tidak bisa lepas dari keberadaan manusia yang lain. Hal inilah yang kemudian memunculkan interaksi sosial dalam rangka pemenuhan kebutuhan. Contoh dari ungkapan di atas adalah sebagai berikut: *A. Pak Yuda pergi ke pasar naik mobil
B. Pak Rahmat pergi ke sawah dalam rangka memanen padi
C. Pak Sueb pergi ke kebun dalam rangka panen buah durian
D. Pak Ragil pergi ke pasar pagi untuk membeli sayuran dari pedagang sayur ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:karena yang di minta adalah contoh interaksi sosial dan jawaban D menggambarkan dengan jelas interaksi sosial antara pak ragil dengan pedagang sayur

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhibalroma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Jun 23