Berikut ini adalah pertanyaan dari matisaya41 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B.gaya hidup masyarakat meniru gaya hidup Barat
C.terjadinya kesenjangan sosial di masyarakat
D.perubahan tata nilai sikap menjadi rasional
63.dampak negatif modernisasi diantaranya adalah terjadinya pola hidup konsumtif .hal ini disebabkan oleh......
A.modernisasi kurang berhasil
B.sumber daya manusia semakin banyak
C.pengaruh gaya hidup modern yang ke barat-baratan
D. semakin banyak industri
64.gaya hidup kebarat-baratan menimbulkan dampak negatif terhadap sikap masyarakat karena alasan berikut, kecuali......
A.tidak sesuai dengan adab budaya ketimuran
B.menimbulkan sikap materialistik
C.menimbulkan sikap konsumtif
D.masyarakat berpola pikir rasional
66.unsur budaya barat memberikan dampak negatif terhadap kehidupan masyarakat di negara kita. diantaranya adalah.....
A.penggunaan teknologi dalam kehidupan
B.gaya hidup bebas
C.penggunaan energi listrik
D.pola berpikir rasional
68.faktor yang menghambat perubahan sosial dan budaya adalah sebagai berikut ,kecuali......
A.sikap berpikir positif
B.sifat penduduk yang heterogen
C.kurangnya sikap toleransi di masyarakat
D.adanya nilai-nilai budaya atau tradisi yang masih tertanam kuat
70.dampak negatif dari modernisasi antara lain kekeluargaan dan gotong royong semakin berkurang karena masyarakat modern cenderung bersikap ........
A.toleran
B.individual
C.rasional
d.materialistik
71.agar perubahan sosial tidak melunturkan jati diri bangsa sikap yang harus ditunjukkan masyarakat adalah....
A. Memegang teguh nilai-nilai luhur bangsa
B.mengikuti arus modernisasi
C.menolak perubahan sosial
D.menutup diri dari budaya asing
72.perubahan sosial dapat meningkatkan urbanisasi .urbanisasi adalah .......
A.perpindahan penduduk dari desa ke kota
B.perpindahan penduduk dari kota ke desa
C.perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lainnya
D.perpindahan penduduk dari tempat terpencil ke kota maju .
Tolong jawab yang bener ya Ini saya udah bayarnya paling banyak please !!!!!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
62. D. perubahan tata nilai sikap menjadi rasional
[Perubahan sosial dan budaya yang memengaruhi tata nilai sikap masyarakat menjadi lebih rasional dapat memiliki dampak positif bagi masyarakat]
..
63. C. pengaruh gaya hidup modern yang ke barat-baratan
[Pengaruh gaya hidup modern yang datang dari Barat dapat memiliki dampak negatif pada pola hidup konsumtif masyarakat, seperti mempengaruhi mereka untuk membeli barang-barang yang tidak mereka butuhkan]
..
64. D. masyarakat berpola pikir rasional
[Gaya hidup ke Barat-baratan tidak selalu menimbulkan dampak negatif pada sikap masyarakat]
..
66. B. gaya hidup bebas
[Unsur budaya barat dapat memberikan dampak negatif terhadap kehidupan masyarakat, salah satunya melalui gaya hidup bebas yang tidak sesuai dengan adat budaya dan nilai-nilai lokal]
..
68. A. sikap berpikir positif
[Sikap berpikir positif dapat membantu masyarakat mempercepat perubahan sosial dan budaya, dan bukan faktor yang menghambat]
..
70. B. individual
[Modernisasi dapat memiliki dampak negatif pada kekeluargaan dan gotong royong karena masyarakat modern cenderung memiliki sikap individual]
..
71. A. Memegang teguh nilai-nilai luhur bangsa
[Agar perubahan sosial tidak melunturkan jati diri bangsa, masyarakat harus memegang teguh nilai-nilai luhur bangsa dan mempertahankan budaya lokal yang berharga]
..
72. A. perpindahan penduduk dari desa ke kota
[Urbanisasi adalah perpindahan penduduk dari desa ke kota, yang dapat terjadi sebagai akibat perubahan sosial dan ekonomi]
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DANIALALFAT7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 14 May 23