Jawab: 4. Mengapa globalisasi menyebabkan memudarnya kecintaan terhadap produk dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari shaimaamer06 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jawab: 4. Mengapa globalisasi menyebabkan memudarnya kecintaan terhadap produk dalam

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karena adanya persaingan dari produk impor yang masuk dan hal tersebut dapat memengaruhi kecintaan kita terhadap produk dalam negeri.

Penjelasan:

Selain itu,Globalisasi telah menghasilkan peningkatan perdagangan internasional. Hal inilah yang membuat lebih mudah masuknya barang - barang impor dari luar negeri Barang-barang ini menjadi saingan dari barang produksi dalam negeri.

Masuknya barang luar negeri ini dapat membuat rasa cinta pada produk dalam negeri berkurang dan banyak yang lebih memilih produk luar negeri, terutama bila produk impor ini lebih murah.

Ok!TYSM=Thank you so much!

G O O D L U C K ! ! !

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sifafadila2015 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Dec 22