tulislah 3 isi konferensi meja bundar ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nesaa4500 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tulislah 3 isi konferensi meja bundar ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

KMB MENGHASILKAN KEPUTUSAN SEBAGAI BERIKUT:

  1. Belanda akan mengakui kedaulatan Republik Indonesia Serikat pada akhir bulan Desember 1949.
  2. Status Irian Barat akan ditunda setahun setelah pengakuan kedaulatan.
  3. Dibentuk uni Indonesia-Belanda berdasarkan kerjasama sukarela dan sederajat.
  4. RIS harus membayar semua utang Belanda sejak tahun 1942.
  5. Pasukan Belanda Koninklijk Leger (KL) dan Koninklijk Miletaire (KM) akan dipulangkan, KNIL akan dibubarkan, dan bekas anggota KNIL diperbolehkan menjadi Angkatan Perang Republik Indonesia Serikat (APRIS)

begitulah hasil dari konferensi meja bundar.

Semoga bermanfaat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Duone dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jun 23