Mengapa Indonesia menjadi negara terpadat di Asia Tenggara?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari azzaleasofia40 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa Indonesia menjadi negara terpadat di Asia Tenggara?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Masing-masing negara tentu mempunyai kepadatan penduduk yang berbeda-beda. Luasnya wilayah suatu negara, belum tentu menjadikan negara tersebut termasuk negara yang padat penduduknya. Kemudian jumlah penduduk yang besar, belum tentu dapat dikatakan padat. Seperti misalnya Indonesia dengan jumlah penduduk terbesar di kawasan Asia Tenggara hingga mencapai lebih dari 270 jiwa belum tentu merupakan negara ASEAN yang paling padat penduduknya. Seperti yang dikutip dari buku Kemendikbud Ilmu Pengetahuan Sosial SMP/Mts Kelas VIII, Luas wilayah daratan ASEAN berkisar ± 4.817.000 km², hal ini tentu memberikan sumbangsih atas besarnya jumlah dan kepadatan penduduk di dunia.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tugasjoki251 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23