1. Mengapa negara-negara di kawasan ASEAN melakukan kerja sama dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari aprilina1979 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Mengapa negara-negara di kawasan ASEAN melakukan kerja sama dalam bidang sosial di sektor pangan? 2. Bagaimana peran aktif Indonesia dalam kerja sama sektor kesehatan di ASEAN? 3. Indonesia berperan aktif menjadi tuan rumah ajang olahraga ASEAN. Jelaskan manfaat yang diperoleh menjadi tuan rumah kejuaraan olahraga! 4. Bagaimana upaya negara-negara ASEAN untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi? 5. Mengapa kegiatan kerja sama di bidang kebudayaan ASEAN dapat meningkatkan pariwisata di Indonesia?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Alasan negara-negara ASEAN melakukan kerja sama dalam bidang sosial di sektor pangan adalah sektor pangan memengaruhi kesejahteraan masyarakat

2.aktif dalam berkoordinasi dengan negara-negara asean mengenai isu kesehatan yang sedang hangat dan berpotensi mewabah. mengadakan pertukaran pelajar mahasiswa (luar negeri) fakultas kesehatan. ikut serta dalam studi kesehatan ASEAN.

3. 1. ajang promosi kebudayaann

2. potensi lapangan pekerjaan

3. kesempatan bagi atlet muda Indonesia

4. promosi satwa khas Indonesia

5. ajang pemersatu Masyarakat Indonesia

4.Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi sebagai ‘focal point’ ASEAN Committee on Science and Technology (ASEAN COST) senantiasa memberikan dukungan bagi kegiatan Riset serta Pengembangan Iptek dan Inovasi Nasional ASEAN (Iptekin ASEAN). Sebagai Bentuk dukungan tersebut, tahun ini Indonesia menjadi tuan rumah pertemuan Sub-Komite ASEAN untuk Infrastruktur Sains dan Teknologi dan Pengembangan Sumber Daya (SCIRD) yang ke-52 ( The 52nd Meeting of ASEAN SCIRD)

5.karna kegiatan kerjasama dibidang kebudayaan asean akan meningkatkan pariwisata di indonesia dikarenakan di indonesia terdapat banyak sekali pariwisata yang tersebar dari sabang hingga merauke yang akan pariwisata indonesia akan mendapatkan devisa negara dari para pariwisata luar dan dalam negeri.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh pipitherawati35 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 May 23