Kebutuhan manusia tidak ada batasnya yang artinya setiap saat selalu

Berikut ini adalah pertanyaan dari yoruu75 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kebutuhan manusia tidak ada batasnya yang artinya setiap saat selalu bertambah dan berkembang seiring dengan.... a.keinginan masing masingb.kebutuhan insidental
c.kemajuan peradaban manusia
d.naik turunya permintaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

c.kemajuan peradaban manusia

Penjelasan:

semakin maju peradaban manusia,semakin beragam pula kebutuhannya.

Sebagai contoh kemajuan teknologi menyebabkan manusia memerlukan sarana dan prasarana yg lebih maju dan modern untuk mempermudah aktivitas.

contoh :

-manusia perlu ponsel,laptop,komputer untuk mempermudah aktivitas dlm komunikasi dan kebutuhan informasi yg efektif dan efisien.

_smg mMbntu-

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gichaaerik dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 May 22