Berikut ini adalah pertanyaan dari uyukresnadipayana pada mata pelajaran B. Daerah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Istilah geografi di dalam kalimat-kalimat tersebut adalah:
1. Mang Udan nguseup di (rawa), meunang lauk gabus mani garede.
2. Binih bandeng téh dipelakkeun dina (empang) sawatara bulan.
3. Mun teu rikat dierém mah, jigana mobil téh tigebrus ka (jungkrang).
4. Rék naon atuh maké los-los ulin ka (jarian) sagala maranéh téh?
5. Loba wisatawan nu datang, terus paparahuan di tengah (talaga).
Pembahasan
Kalimat-kalimat di atas mengandung beberapa istilah geografi di dalam bahasa Sunda atau nama-nama untuk menyatakan suatu tempat. Istilah-istilah tersebut adalah:
1. Rawa, artinya tanah rendah yang digenangi air.
2. Empang artinya kolam besar.
3. Jungkrang artinya jurang.
4. Jarian artinya tempat pembuangan sampah.
5. Talaga artinya telaga.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang contoh bahasa Sunda loma dan halus yomemimo.com/tugas/320344
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OmKalem dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 16 May 23