Berikut ini adalah pertanyaan dari MrALuXx pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Candi Borobudur
Bentuk candi di Indonesia umumnya merupakan bentuk akulturasi antara unsur-unsur budaya Hindu-Buddha dengan unsur budaya Indonesia asli.
Terletak di wilayah Kabupaten Magelang, Candi Borobudur adalah salah satu hasil akulturasi antara budaya prasejarah dengan budaya India.
Ini dapat dilihat dari keberadaan stupa pusat dan stupa lainnya yang diletakkan di atas struktur berundak.
Sementara itu, unsur budaya asli Indonesia tercermin dari bentuknya yang menyerupai punden berundak.
2. Musik Keroncong
Musik keroncong adalah salah satu ciri khas kebudayaan musik Indonesia yang merupakan hasil akulturasi budaya.
Dilansir dari berberapa sumber, musik keroncong adalah salah satu bentuk akulturasi atau perpaduan antara musik Barat dan musik Timur.
Perpaduan yang terdapat dalam musik keroncong adalah sistem pentatonik (timur) dan musik sistem diatonik (barat).
Musik keroncong bermula dari orang Portugis yang membuat alat musik berbahan dasar batang kayu bulat dan pohon.
Alat musik itu menghasilkan wujud berupa gitar kecil yang diberi nama macina dan berbunyi "crong-crong".
Penjelasan:
cuman 2 itu yang bisa aku jawab,karna kekurangan nya mohon maaf ^_^
semangat terus ~!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh orangdarimars1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 15 Jul 23