Berikut ini adalah pertanyaan dari cellluthfii16 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Nama suku dengan penduduk terbanyak yang ada di Indonesia yaitu suku Jawa. Suku Jawa merupakan suku yang mendiami atau banyak terdapat penduduknya di pulau Jawa.
Pembahasan
Indonesia merupakan negara dengan suku yang sangat banyak dan beraneka ragam dengan ciri khas yang dimiliki oleh masing-masing suku. Keberagaman suku merupakan salah satu faktor yang menyebabkan Indonesia membutuhkan suatu persatuan dan kesatuan dalam kehidupan sehari-hari. Keberagaman suku yang dimiliki oleh Indonesia juga menjadi berkah karena dapat menjadi salah satu daya tarik bagi turis negara lain untuk datang ke Indonesia.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang keberagaman suku yomemimo.com/tugas/5955702
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 13 May 23