Bagaimanakah keterkaitan antara unsur-unsur geografis dan penduduk di kawasan Asia

Berikut ini adalah pertanyaan dari am6887574 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimanakah keterkaitan antara unsur-unsur geografis dan penduduk di kawasan Asia Tenggara​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Keterikatan antaraunsur-unsur geografisdengan penduduk yang menghuni kawasan Asia Tenggarasangat erat sebab merekamengembangkan corak ekonomi dan jugabudaya berdasarkanpada kondisi geografis wilayah yang mereka huni. Sebagai contoh Indonesia, oleh sebab kondisi geografisnya subur dan mendukung pertanian maka sektor agrikultural menjadi sumber mata pencaharian utama masyarakat.

Pembahasan

Asia Tenggara adalah salah satu kawasan di Benua Asia yang dihuni sejumlah negara seperti Indonesia, Malaysia, Vietnam, Kamboja, Myanmar, Filipina, Thailnd, Singapura, Brunei Darussalam dan lain sebagainya. Iklim di kawasan Asia Tenggara adalah tropis yang mempengaruhi potensi geografisnya utamanya dalam bidang pertanian, perkebunan dan maritim (khususnya bagi negara kepulauan seperti Indonesia).

Pelajari Lebih Lanjut

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Dec 22