Berikut ini adalah pertanyaan dari nurhidayatn349 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
26. Perhatikan narasi berikut ini!Jumlah penduduk Asia pada pertengahan 2007 mencapai
4 milyar jiwa lebih. Asia adalah benua dengan penduduk
terpadat, lebih dari 60% populasi dunia berada di Asia.
Negara dengan populasi tertinggi adalah Cina. Asia
memiliki banyak ragam etnis dan sebagian besar
tergolong ras Mongoloid (Cina, Jepang, Mongol, Tibet,
dan lain-lain). Etnis terbanyak adalah Cina dan Jepang.
Etnis lain adalah Melayu (Asia Tenggara), Dravida (Asia
Selatan), dan kulit putih (Asia Barat).
Berdasarkan narasi tersebut, dampak positif dari
banyaknya penduduk di Benua Asia adalah ....
A. memiliki tenaga kerja yang banyak
B. banyak terdapat penggangguran
C. banyak pencemaran di benua Asia
memiliki modal yang banyak
4 milyar jiwa lebih. Asia adalah benua dengan penduduk
terpadat, lebih dari 60% populasi dunia berada di Asia.
Negara dengan populasi tertinggi adalah Cina. Asia
memiliki banyak ragam etnis dan sebagian besar
tergolong ras Mongoloid (Cina, Jepang, Mongol, Tibet,
dan lain-lain). Etnis terbanyak adalah Cina dan Jepang.
Etnis lain adalah Melayu (Asia Tenggara), Dravida (Asia
Selatan), dan kulit putih (Asia Barat).
Berdasarkan narasi tersebut, dampak positif dari
banyaknya penduduk di Benua Asia adalah ....
A. memiliki tenaga kerja yang banyak
B. banyak terdapat penggangguran
C. banyak pencemaran di benua Asia
memiliki modal yang banyak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
A. memiliki tenaga kerja yang banyak
Maaf klo salah
Jika bnr jadikan jawaban Terbaik dan jangan lupa follow! Trmksh
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh airsverlits dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 10 Jun 21