Yang bukan ciri-ciri dari sistem penjualanKonsinyasi adalah.......​

Berikut ini adalah pertanyaan dari riezalintang pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Yang bukan ciri-ciri dari sistem penjualan
Konsinyasi adalah.......​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Terdapat 4 hal yang merupakan ciri dari transaksi Konsinyasi yaitu :

1) Barang Konsinyasi harus dilaporkan sebagai persediaan oleh Konsinyor, karena hak untuk barang masih berada pada Konsinyor.

2) Pengiriman barang Konsinyasi tidak menimbulkan pendapatan bagi Konsinyor dan sebaliknya.

3) Pihak Konsinyor bertanggungjawab terhadap semua biaya yang berhubungan dengan barang Konsinyasi kecuali ditentukan lain.

4) Komisioner dalam batas kemampuannya berkewajiban untuk menjaga keamanan dan keselamatan barang-barang komisi yang diterimanya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cntyanc dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21