Keadaan wilayah yang tidak dijumpai di IndonesiaA. Sinar matahari selalu

Berikut ini adalah pertanyaan dari waqqwqq26 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Keadaan wilayah yang tidak dijumpai di IndonesiaA. Sinar matahari selalu ada sepanjang tahun dan suhu udara udara tidak ekstrim
B. Lama siang lebih panjang dari pada malam hari karena terletak pada lintang tinggi
C. Memiliki iklim laut yang menyebabkan udara selalu lembab dan curah hujan tinggi.
D. Mendapat pengaruh angin muson akibat letaknya antara dua samudra dan dua benua​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. lama siang lebih panjang dari pada malam hari karena terletak pada lintang tinggi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alyaputri984567 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 13 Nov 22