Energi bunyi dapat merambat melalui zat perantara berupa…. 20. Yang merupakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Lunananananan pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Energi bunyi dapat merambat melalui zat perantara berupa….20. Yang merupakan sumber energi terbesar di bumi adalah….
21. Kincir angin, perahu layar, dan turbin pembangkit listrik merupakan contoh benda yang
menggunakan energi gerak yang berasal dari…. dan ….
22. Makanan, baterai, aki, dan berbagai bahan bakar adalah contoh sumber energi ….
23. PLTU singkatan dari….
24. Energi listrik yang dihasilkan dari energi matahari dikenal sebagai….
25. Semakin banyak kegiatan, semakin banyak diperlukan….





BANTU JAWAB KAK

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

  1. merambat melalui benda padat, merambat melalui benda cair dan merambat melalui gas.
  2. matahari merupakan titik pusat peredaran tata surya sekaligus sebagai sumber energi terbesar.
  3. Pembangkit listrik tenaga angin adalah suatu pembangkit listrik yang menggunakan angin sebagai sumber energi untuk menghasilkan energi listrik. Pembangkit ini dapat mengkonversikan energi angin menjadi energi listrik dengan menggunakan turbin angin atau kincir angin. Sistem pembangkitan listrik menggunakan angin sebagai sumber energi merupakan sistem alternatif yang sangat berkembang pesat, mengingat angin merupakan salah satu energi yang tidak terbatas di alam.
  4. energi kimia adalah makanan, bahan bakar (minyak tanah, bensin, solar, dan gas),
  5. Pembangkit Listrik Tenaga Uap
  6. Pembangkit Listrik Tenaga Surya  = pembangkit listrik yang memanfaatkan energi dari cahaya matahari untuk menghasilkan energi listrik.
  7. tenaga yang banyak untuk melakukan kegiatan tersebut

Penjelasan:

Mohonmaafbila ada salah

#AYOBELAJAR!

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dwidarwati519 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 10 May 22