Sebutkankan 4 tahap-tahap pada sistem pertanian slashn burn agriculture

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfridussarjo584 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkankan 4 tahap-tahap pada sistem pertanian slashn burn agriculture

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Teknik tebas bakar (slash and burn).

Metode ini sudah umum dan telah lama diaplikasikan secara luas dan turun temurun dalam pembukaan lahan.

Salah satu keuntungan dari metode pembukaan lahan ini adalah karena dianggap lebih murah, cepat dan praktis dibandingkan dengan metode zero burn (tanpa pembakaran). Namun, di sisi lain, metode slash and burn ini akan berdampak pada menurunnya kandungan bahan organik.

Pola umum pembukaan lahan dengan teknik ini yaitu:

  • Penebangan dan penebasan seluruh vegetasi,
  • Tanaman yang sudah ditebangi, selanjutnya dikeringkan secara alami (mengandalkan musim kemarau),
  • Setelah kering baru dilanjutkan dengan pembakaran. Pembakaran dilakukan setelah vegetasi dianggap sudah kering.
  • Setelah semua biomassa tersebut terbakar barulah lahan tersebut digunakan, baik untuk pemukiman maupun untuk lahan produksi pertanian.

Penjelasan:

semoga membantu, jangan lupa rate dan jadikan jawaban terbaik ya❤️

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hani0899 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 15 Jul 21