sebutkan Kategori produk yang dipasarkan

Berikut ini adalah pertanyaan dari naanadd467 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan Kategori produk yang dipasarkan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.core benefit. yaitu manfaat dasar dari suatu produk yang ditawarkan kepada konsumen.

2.Basic produk.yaitu bentuk dasar dsri suatu produk yang dapat dirasakan oleh panca indera.

3.expeted product.yaitu serangkaian kondisi atau atribut yang diharapkan konsumen.

4.augmented produk. yaitu berbagai produk yang dilengkapi atau di tambahi berbagai manfaat dan layanan.

5.potentian product. yaitu merupakan segala macam tambahan dan perubahan yang mungkin dikembangkan untuk suatu produk dimasa mendatang.

Penjelasan:

semoga membantu dan jadikan jawaban terbaik:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh surcraftting23 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 May 22