Berikut ini adalah pertanyaan dari wwwengkuswiar pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Pemuda Bali melakukan perlawanan terhadap Jepang karena pihak Jepang selalu menghambat tegaknya kedaulatan Republik Indonesia walaupun pada tanggal 17 Agustus 1945 kemerdekaan Indonesia telah diproklamasikan.
Pelajari juga tentang reaksi rakyat Indonesia menyambut proklamasi kemerdekaan, baca di yomemimo.com/tugas/14405784
Pelajari juga tentang peristiwa yang melatarbelakangi dibangunnya tugu muda di Semarang, baca di yomemimo.com/tugas/14382451
Pembahasan
Perlawanan yang dilakukan oleh pemuda Bali terhadap Jepang merupakan salah satu peristiwa heroik yang dilakukan oleh rakyat Indonesia untuk mendukung tegaknya kedaulatan Republik Indonesia pasca proklamasi kemerdekaan tanggal 17 Agustus 1945.
Pelajari juga tentang hal yang dilakukan oleh rakyat Kalimantan dalam menyambut proklamasi kemerdekaan, baca di yomemimo.com/tugas/14590965
Detail Jawaban
Kelas : V
Mapel : Tematik 7 – Peristiwa dalam Kehidupan
Bab : Subtema 2 – Peristiwa Kebangsaan Seputar Proklamasi Kemerdekaan
Kode : -
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mufiannsyayudy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 May 21