Berikut ini adalah pertanyaan dari alfian3735 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
tolong jangan dilaporkan, daripada pointnya mumbazir mending dibagiin dengan quizz
1. pahlawan merupakan istilah untuk?
2. sebutkan contoh pahlawan yang menjadi panutanmu serta berikan penjelasannya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Pahlawan adalah orang yang berjasa bagi bangsa dan negara kita, karena perjuangannya Indonesia bisa merdeka. Pahlawan bukan hanya yang bertempur di medan perang saja namun semua yang berjuang demi Indonesia merdeka disebut dengan pahlawan, entah itu melalui tulisannya, lagunya dll.
2. RA. Kartini
RA. Kartini adalah salah satu pahlawan Indonesia karena beliau telah menyamaratakan derajat wanita dengan pria, karena pada zaman penjajahan dulu derajat wanita itu rendah, wanita tidak boleh sekolah, dan hanya boleh dirumah atau yang disebut dengan dipingit.
Dengan perjuangan beliau derajat wanita dan pria itu sama rata.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitrahnurhayatir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Jul 21