Kebijakan eksploitasi kekayaan alam Indonesia oleh Jepang bertujuan untuk menunjang

Berikut ini adalah pertanyaan dari vionakhairunisa24461 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kebijakan eksploitasi kekayaan alam Indonesia oleh Jepang bertujuan untuk menunjang seluruh keperluan perang. Untuk mencapai tujuan kebijakan tersebut cara yang dilakukan Jepang adalah. ​.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Untuk mencapai tujuan kebijakan tersebut cara yg dilakukan Jepang adalah menerapakan ekonomi perang.

Penjelasan:

Pada masa pendudukan di Indonesia, Jepang mengeluarkan kebijakan ekonomi perang. Ekonomi perang merupakan kebijakan pemerintah Jepang yang digunakan untuk menggali semua kekuatan ekonomi di Indonesia. Kebijakan tersebut dikeluarkan untuk membantu kegiatan Jepang yang tengah menghadapi pada Perang Dunia II. Indonesia dikuasai oleh Jepang pada 1942-1945. Tujuan politik penguasa adalah menjadikan Indonesia sebagai penyangga tentara Jepang untuk memenangi peperangan. Artinya ekonomi dioperasikan utama untuk menghasilkan barang-barang dan bahan pendukung perang yang dilakukan Jepang. Bukan untuk memenuhi kebutuhan rakyat. Produksi minyak bumi, hasil-hasil pertambangan, bahan pangan digenjot untuk mendukung pasukan Jepang. Penduduk Indonesia hanya memperoleh apa yang tersisa dari kegiatan ekonomi tersebut.

Jangan lupa tekandan jadikan jawaban terbaik:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh normalasariirma dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22