Pada saat air laut berubah menjadi garam,apakah terjadi pelepasan atau

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatmawati452384 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada saat air laut berubah menjadi garam,apakah terjadi pelepasan atau penyerapan kalor kah pada proses tersebut?jelaskan!Tolong bantu jawab ya

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada saat air laut berubah menjadi garam yang terjadi adalah PELEPASAN KALOR

Penjelasan:

Pada saat air laut berubah menjadi garam terjadi pelepasan kalor karena hal tersebut merupakan perubahan wujud benda dari cair ke padat. Seperti pada air yang berubah menjadi es batu. Selain itu, dalam pelepasan kalor suhunya juga akan menurun.

- - -

SEMOGA MEMBANTU KAWAND

JADIKAN YANG TERBAIK YAA!

MATUR SUWUN :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DenyCaknan dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21