Berikut ini adalah pertanyaan dari hizu pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Paru-paru 2. Hati 3. Ginjal 4. Kulit
Penjelasan:
Fungsi paru-paru sebagai organ ekskresi adalah mengeluarkan CO2. Udara yang diembuskan manusia mengandung 3-5 persen karbon dioksida dan total jumlah udara yang dikeluarkan oleh tubuh sebanyak 350-600 liter udara per hari.
Fungsi hati sebagai organ ekskresi adalah menetralkan zat-zat beracun dalam tubuh dengan cara mengeluarkan empedu. Terganggunya fungsi hati dapat menyebabkan gangguan pada organ lainnya.
Sistem ekskresi ginjal dilakukan dengan mengeluarkan urine. Proses pembentukan urine melalui tiga tahap, yakni penyaringan (filtrasi), penyerapan kembali (reabsorpsi) dan pemekatan (augmentasi).
Fungsi sistem ekskresi pada kulit adalah dengan mengeluarkan keringat. Diperkirakan dalam 1 cm luas kulit terdapat 100 kelenjar keringat. Pada permukaan kulit terdapat rambut dan pori-pori yang merupakan jalan keluarnya keringat.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh musmulyono00p2kxrv dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Sep 22