Berikut ini adalah pertanyaan dari diopratama7373 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Menurut saya, dampak negatif modernisasi di bidang transportasi adalah :
- Terlalu banyak perkembangan teknologi di kendaraan pribadi menyebabkan orang-orang lebih suka naik kendaraan pribadi daripada kendaraan umum
- Karbon monoksida dari moda transportasi utamanya kendaraan bermotor menyebabkan pemanasan global
- Banyaknya pilihan untuk menggunakan kendaraan pribadi menyebabkan kemacetan di jalan karena kebanyakan orang akan memilih untuk menggunakan kendaraan pribadi
Penjelasan:
semoga membantu, semangat dan sukses terus yaa!
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lutfiaa1234 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 24 Jun 21