Berikut ini adalah pertanyaan dari rezaaprilia573 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
edaulatan Indonesia di daerah masing-masing, tak terkecuali di Bali. Jelaskan yang
amu ketahui tentang peristiwa heroik yang dilakukan oleh beberapa organisasi pemuda
i Bali! HOTS
awab:
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tindakan heroik adalah tindakan kepahlawanan yang bertujuan untuk mengusir sisa-sisa kekuatan bangsa penjajah di Negara Kesatuan Republik Indonesia setelah memerdekakan diri pada tanggal 17 Agustus 1945.
Rakyat Indonesia sangat bersemangat untuk mempertahankan kemerdekaannya. Mereka bersedia angkat senjata dan melawan penjajah, salah satunya adalah para pemuda di pulau Bali yang membentuk beberapa organisasi yang di antaranya PRI (Pemuda Republik Indonesia) dan AMI (Angkatan Muda Indonesia).
Pada awalnya Organisasi pemuda tersebut mencoba menggunakan perdamaian berupa perundingan untuk menegakkan kedaulatan Indonesia di pulau Bali, akan tetapi Jepang menghalanginya. Pihak Jepang selalu menghambat tegaknya kedaulatan Republik Indonesia akhirnya pada tanggal 13 Desember 1945 para pemuda Bali merebut kekuasaan dari tangan Jepang dengan menguasai senjata di benteng atau markas-markas militer Jepang, namun sayang hal tersebut tidak berhasil karena kekuatan yang tidak seimbang antara para pemuda Bali dengan tentara Jepang.
Penjelasan:
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mutiaraafifah1106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 May 21