jelaskan 3 cara mengembangkan sektor ekonomi kreatif bidang seni ditengah

Berikut ini adalah pertanyaan dari yzvina2 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan 3 cara mengembangkan sektor ekonomi kreatif bidang seni ditengah pandemi covid 19bantu yaa.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Cara mengembangkan ekonomi kreatif bidang seni adalah:

  • Membuat roadmap pada ekonomi kreatif.
  • Memberikan pelatihan online gratis kepada pelaku ekonomi.
  • Memberi perlindungan hukum kepada pelaku ekonomi kreatif.

Pembahasan

Ekonomi kreatif merupakan konsep pada ekonomi modern, dimana pada ekonomi tersebut mengandalkan ide dan kreatifitas untuk menarik para pelanggan.

Manfaat ekonomi kreatif adalah:

  • Bisa membuka lowongan pekerjaan bagi warga sekitar.
  • Bisa mengurangi warga yang tidak bekerja.
  • Bisa menciptakan manusia yang kreatif.
  • Menciptakan kompetesi ide-ide yang  kreatif dan inovatif.
  • Meningkatnya inovasi terbaru pada pelaku ekonomi kreatif pada berbagai sektor.

Cara meningkatkan sektor ekonomi kreatif adalah:

  • Membuat roadmap; pada pembuatan roadmap ini sangat penting, jadi kita tidak asal membuat karya ide pada suatu karya, tetapi dipikirkan secara matang apakah ada yang melanggar kode etik atau tidak.
  • Memberikan pelatihan online: pelatihan pada sektor ekonomi kreatif sangat penting, karena bisa mengembangkan ide-ide dan bisa mengembangkan usaha para pelaku ekonomi kreatif.
  • Memberikan perlindungan hukum: perlindungan hukum sangat penting, karena bisa menjadi kekuatan hukum bagi para pelaku ekonomi.

Pelajari lebih lanjut

materi tentang ekonomi kreatif dapat disimak di yomemimo.com/tugas/21492009.

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 May 22