Jelaskan yang kalian ketahui tentang pengertian norma hukum, sumber norma,

Berikut ini adalah pertanyaan dari ryzalbakhtiar4 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan yang kalian ketahui tentang pengertian norma hukum, sumber norma, dan sanki dari pelanggaran norma huku​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

•norma hukum : Norma hukum adalah salah satu jenis norma yang mengatur kehidupan kita sehari-hari. Bersama dengan norma agama dan norma kesusilaan, norma ini berupaya mengatur tingkah laku masyarakat agar sesuai dengan nilai-nilai yang ada di masyarakat tersebut.
•sumber norma :
terdapat 4 sumber norma yaitu
A.Kesusilaan
hati nurani manusia mengenai baik buruknya perbuatan.
B.Agama
Berupa petunjuk hidup yang berasal dari Tuhan YME dan disampaikan melalui perantara utusannya berisikan suatu perintah dan juga larangan.
C.Hukum
Sumber norma ini tentunya diakui oleh mayoritas masyarakat dan menjadi sebuah ketentuan sah yang sudah ada dan sanksinya tegas.
D.Kesopanan
Sumber norma ini relatif, artinya apa yang dianggap sebagai sebuah norma tentunya berbeda beda dalam berbagai tempat dan waktu.
•Sanksi dr pelanggaran norma hukum
: berupa sanksi denda sampai hukuman fisik (dipenjara, hukuman mati).

semoga membantu<3

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh giselaalya3170 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jul 21