tahap-tahap perkembangan kota yang ditandai dengan perubahan tingkat kriminalitas tinggi

Berikut ini adalah pertanyaan dari nabilfauzan182 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tahap-tahap perkembangan kota yang ditandai dengan perubahan tingkat kriminalitas tinggi kerawanan sosial sulit dikendalikan kerusakan lingkungan dan konflik serta kemacetan lalu lintas adalah tahapa. polis
B. metropolis
c. megalopolis
D. tyranopolis
e. nekropolis

# pernyataan
1. sarana perekonomian seperti swalayan
2. norma keagamaan mulai pudar
3. bentuk pemukiman memusat
4.ada kesenjangan sosial ekonomi
5. kegiatan ekonomi homogen
ciri yang termasuk pola keruangan kota adalah nomor....
A. 1,2,dan 3
B. 1,2 dan 4
c. 1,3 dan 5
d. 2,4dan 5
e. 3,4 dan 5​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tahap-tahap perkembangan kota yang ditandai dengan perubahan tingkat kriminalitas tinggi kerawanan sosial sulit dikendalikan kerusakan lingkungan dan konflik serta kemacetan lalu lintas adalah tahap tyranopolis

jawabannya D

jawaban ke 2

B (1,2,4)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aprilialinda1004 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Jun 21