Harga barang-barang kebutuhan pokok di wilayah pedalaman dan terpencil sering

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggrianadwiharjanti pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Harga barang-barang kebutuhan pokok di wilayah pedalaman dan terpencil sering tidak terjangkau oleh masyarakat karena harganya mahal dan stoknya terbatas. Hal ini disebabkan karena proses pendistribusian barang tersebut sering terhambat karena sarana distribusi kurang memadai. Contoh kegiatan yang dapat dilakukan untuk mengatasi persoalan di atas kaitannya dengan perubahan sosial yang direncanakan adalah....a. membangun sarana jalan yang lebih baik

b. memberi bantuan modal untuk masyarakat

c. mendirikan badan usaha milik desa

d. memberikan pelatihan wirausaha​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A.membangun sarana jalan yang lebih baik

Rusaknya sarana infrastruktur jalan tidak hanya menghambat distribusi pangan ke daerah, tetapi juga mempersulit dalam memasarkan produk dari daerah ke perkotaan

Dengan dibangunnya jalan yang lebih baik khususnya di daerah pedesaan maka pendistribusian pun akan berjalan lancar juga

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jecklinsianturi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21