21. negara yang wilayahnya paling besar di Asia Tenggara adalah...a.

Berikut ini adalah pertanyaan dari Virelo pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

21. negara yang wilayahnya paling besar di Asia Tenggara adalah...a. Singapura
B. Malaysia
C. Indonesia
d. Vietnam

22. mayoritas agama di Malaysia adalah...
a. islam
b. Kristen
c. Budha
d. katolik

23. harus dikenal dengan julukan " Land Locked Country " Hal ini karena....
a. tidak memiliki wilayah laut
B. sering dilanda bencana gempa
C. wilayahnya lebih banyak perairan
D. terdiri dari banyak pulau-pulau kecil

24. sebagian besar penduduk Filipina bermata pencaharian sebagai...
a. pertanian
B. perkebunan
C. peternakan
d. perhutanan

JAWAB JAWAB JAN NGASAL​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

21. C. Indonesian

22. A. Islam

23. D. terdiri dari banyaknya pulau pulau kecil

24. A. pertanian

Penjelasan:

21. Berdasarkan data diatas, maka Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di Asia Tenggara.

22. Menurut sensus tahun 2010, 67.32% dari 28.334.135 jiwa penduduknya mengidentifikasikan dirinya sebagai penganut agama Islam, 12.84% sebagai penganut agama Budha, kemudian 6.24% pemeluk agama Kekristenan, Hindu sebanyak 1.27%, kemudian Agama Konghucu, Taoisme dan agama tradisi China sebesar 1.26%, Tidak Beragama 0.71% ...

23. karena letak geografis Laos yang terkurung/terkunci oleh 5 negara.

24. Sebagian besar penduduk Filipina bermata pencaharian sebagai petani.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh atokmyvica dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Jul 21