Salah satu manfaat perdagangan internasional adalah menjaga stabilitas harga, sebagai

Berikut ini adalah pertanyaan dari zkynur17 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu manfaat perdagangan internasional adalah menjaga stabilitas harga, sebagai contohnya A . Indonesia mengimpor kendaraan bermotor dari Jepang
b . Indonesia mengekspor kayu ke Eropa
C . karena terjadi lonjakan harga daging sapi , Indonesia mengimpor daging dari Australia
d . agar tenaga kerja terserap , pemerintah menarik investor aeing​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C . karena terjadi lonjakan harga daging sapi , Indonesia mengimpor daging dari Australia

Penjelasan:

maaf kalau salah

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rusnadi919nadi dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 03 Jun 21