Berikut ini adalah pertanyaan dari nanilasopo pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Usaha kesehatan sekolah
Usaha Kesehatan Sekolah (UKS) dbentuk untuk megakomodir masalah kesehatan yang muncul di sekolah. Misalnya, sering terjadi siswa yang jatuh saat bermain di halaman atau salah satu siswa yang sakit saat belajar di sekolah
Koperasi sekolah
Koperasi sekolah umumnya beranggotakan para siswa, guru, dan karyawan di sekolah. Koperasi sekolah dibentuk untuk meningkatkan kesejahteraan para warga sekolah.
Koperasi sekolah biasanya menyediakan beberapa kebutuhan sekolah, seperti buku, pensil, pakaian seragam, kebutuhan pramuka, dan sebagainya.
Komite sekolah
Komite sekolah dibentuk untuk membantu sekolah meningkatkan mutu pendidikan. Komite sekolah terlibat dalam perencanaan dan pengembangan program peningkatan mutu sekolah.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dewimuliyanti732 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 15 Jul 21