Perkembangan system informasi tersaji dalam periode-periode berikut​

Berikut ini adalah pertanyaan dari amandajulayca pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perkembangan system informasi tersaji dalam periode-periode berikut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cari...

1

vincentiusaldokrista avatar

vincentiusaldokrista

02.09.2020

TI

Sekolah Menengah Atas

terjawab

Tuliskan 4 Periode perkembangan sistem informasi (teknologi informasi dan komunikasi)​

1

LIHAT JAWABAN

Tanyakan vincentiusaldokrista mengenai soal ini...

Jawaban

4,0/5

174

irnandatri1509

Gemar Membantu

3 jawaban

367 orang terbantu

Periode Pertama: Pra Mekanik (3000 SM – 1450 M)

sudah sejak dahulu kala sekitar 3000 SM atau sudah lebih dari 5000 tahun yang lalu manusia mulai mempertukarkan informasi yaitu dengan cara menuliskannya pada kayu, batu tanah liat atau papirus. Dari situ lah awal sejarah perkembangan sistem informasi di mulai dan seiring berjalannya waktu pun mulai meningkatkan perangkat teknologi yang seperti saat ini kita gunakan komputer dan telepon seluler.

Periode kedua: Mekanik (1450 M – 1840 M)

Masa ini termasuk dalam masa abad pertengahan. Dimana orang sudah menggunakan peralatan untuk menyimpan, mengolah dan merekam informasi.

Periode ketiga: Elektromekanik (1840-1940 M)

Pada masa ini, penggunaan listrik untuk memberikan energi untuk menjalankan penemuan mesin sesudah Pascaline terus ditemukan. Pada periode ini pula diciptakan telepon dan kode Morse untuk digunakan dalam komunikasi jarak jauh secara langsung. Kemudian diperkenalkan komputer pertama yang digunakan untuk menyimpan program dan data pada awal 1948. Komputer tersebut adalah Dubbed Manchester Mark 1.

Periode keempat: Elektronik (1940 M – Sekarang)

Jean Hoerni mengembangkan transistor planar pada tahun 1957. Alat ini dapat mengintegrasikan semua sirkuit yang diciptakan tahun-tahun selanjutnya. Pada tahun 1960, Departemen Pertahanan Amerika Serikat mendirikan ARPANET (Advanced Research Project Agency NETwork) yang mana ini adalah cikal bakal dari Internet yang anda gunakan sekarang ini. Pada saat itu ARPANET hanya digunakan untuk pemerintah, penelitian dan universitas. Peneliti dari MIT yang bernama Licklider memperluas ARPANET ke jaringan komputer di seluruh dunia untuk interaksi sosial. Ini terjadi pada tahun 1962.

Penjelasan:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melindanovisafitri dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21