Kamu telah mengetahui tentang gaya listrik, sekarang mari kita kerjakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari guasendiri65 pada mata pelajaran Fisika untuk jenjang Sekolah Dasar

Kamu telah mengetahui tentang gaya listrik,sekarang mari kita kerjakan soal-soal berikut ini!

1. Apa yang dimaksud dengan listrik statis dan

listrik dinamis?

2. Berikanlah beberapa contoh alat elektronik yang

ada di rumahmu serta perubahan energinya!

3. Tuliskanlah manfaat gaya listrik dalam

kehidupan sehari-hari!

4. Rangkailah jawaban-jawabanmu di atas ke dalam

suatu paragraf dengan bahasamu sendiri!
jangan ngasal ngasal aku laporin
no copas
no google
no nyontek
kalo gak bisa gak ush jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Listrik statis adalah listrik yang tidak mengalir (diam) dan perpindahan arusnya terbatas. Sedangkan listrik dinamis adalah listrik yang bergerak atau mengalir. Listrik statis dihasilkan dari gesekan benda

2.Senter. Perubahan energi yang terjadi: energi listrik menjadi cahaya.

• Kipas angin. Perubahan energi yang terjadi: energi listrik menjadi energi gerak.

• Penanak nasi. Perubahan energi yang terjadi: energi listrik menjadi energi panas.

3.Gaya listrik memiliki manfaat menjadi penerangan. Dalam hal ini listrik akan dapat menghidupkan lampu. Gaya listrik akan dapat dimanfaatkan untuk menciptakan panas

4.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh reno8491 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21