Jelaskan keterkaitan antara bakat dan lingkungan dalam teori pendidikan aliran

Berikut ini adalah pertanyaan dari anangdagul10 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan keterkaitan antara bakat dan lingkungan dalam teori pendidikan aliran konvergensi


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

teori KonvergensiTeori ini pada intinya merupakan perpaduan antara pandangan nativisme dan empirisme, yang keduanya dipandang sangat berat sebelah. Tokoh utama teori konvergensi adalah Louis William Stern (1871-1938), seorang filosof sekaligus sebagai psikolog Jerman.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh queensky17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21