Berikut ini adalah pertanyaan dari na6460541nailaazizah pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perbedaan suku lampung dengan yang ada di luar lampung adalah:
- Masyarakat Lampung menganggap wanita sebagai ratu.
- Masyarakat Lampung menyelesaikan aktivitas di jam 22.00 WIB.
- Mayarakat yang berkarakter keras kepala.
- Masyarakat yang menganggap sukses apabila kita bekerja sebagai PNS.
- Mempunyai aksara yaitu Had Lampung
Pembahasan
Lampung merupakan salah satu provinsi yang ada di Sumatera dengan nama ibukota Bandar Lampung. Ciri khas dari Lampung adalah keripik pisang dan kopi yang sangat enak. Beberapa makanan khas Lampung diantaranya seruit, gulai taboh, pindang, satai ikan tuhuk, umbu, engkak. gabing, sekubal. Lagu daerah Lampung adalah sang bumi ruwa jura. Yang memilikirumah adatnuwo sesat, lamban gedung, gedung pakuon. Yang memilikisenjata tradisionalbadik Lampung.
Pelajari lebih lanjut
materi tentang suku Lampungdapat disimak diyomemimo.com/tugas/12309452.
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Syubbana dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 27 Apr 22