pintu gerbang pariwisata di Indonesia yang telah diakui oleh dunia

Berikut ini adalah pertanyaan dari nur68381 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pintu gerbang pariwisata di Indonesia yang telah diakui oleh dunia adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pintu gerbang pariwisata di Indonesia yang sudah diakui dunia adalah Pulau Dewata, Bali.

» Pembahasan

Bali bisa dikatakan sebagai daya tarik utama Indonesia bagi warga dunia dalam hal pariwisata. Bali termasuk unik sebab kebudayaannya sarat akan agama Hindu. Agama ini turut memberi pengaruh pada arsitektur Bali dan juga ornament-ornamen hias di sana. Bali bisa dikatakan sebagai surganya para pelancong mancanegara. Di Bali mereka bisa menikmati wisata pantai, hutan dan pegunungan, kampung adat, air mancur dan lain sebagainya.

Bali sebagai destinasi wisata dunia merupakan pintu masuk wisatawan ke Indonesia. Tak jarang para wisatawan ini menyangka Bali sebuah negara dan tak mengenal Indonesia sama sekali.

» Pelajari Lebih Lanjut

  1. Materi tentang jenis pariwisata di tempat tinggalku yomemimo.com/tugas/23720932
  2. Materi tentang contoh kegiatan di empat wisata yang menyenangkan yomemimo.com/tugas/22394549
  3. Materi tentang makna istilah "Kampung Wisata" yomemimo.com/tugas/21072847

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detail Jawaban

Kelas      : SD

Mapel    : IPS

Bab        : Pariwisata Indonesia

Kode      : -

#TingkatkanPrestasimu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 May 21