Berikut ini adalah pertanyaan dari haripalembang99 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Secara geografis, wilayah Indonesia berada diantara dua benua (Asia dan Australia) dan diantara dua samudra (Hindia dan Pasifik). Letak Indonesia yang berada di antara benua Asia dan benua Australia mempengaruhi kondisi musim yang terjadi di Indonesia karena adanya angin muson
Di bidang sosial dan budaya :
-Memiliki keanekaragaman budaya baik lokal maupun asing
-Adanya akulturasi budaya lokal maupun asing
-Dapat dgn mudah menyebar kan budaya Indonesia
Di bidang ekonomi:
-Indonesia dapat dijadikan sebagai jalur perdagangan dunia
-Menambah devisa negara
-Kaya akan hasil laut
-Sebagai pusat perekonomian
-Memiliki jalur pemasaran yg luas
Di bidang Transportasi:
- Indonesia sebagai jalur transit dan lintas internasional
-menerima dampak peningkatan alat transportasi modern
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zdnimnia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Jul 21