Jenderal Soedirman merupakan salah satu tokoh Pahlawan Nasional yang dikenal

Berikut ini adalah pertanyaan dari Afger2200 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jenderal Soedirman merupakan salah satu tokoh Pahlawan Nasional yang dikenal dengan strategiperang gerilya dalam melawan penjajahan Belanda. Perjuangan tersebut dilakukan Jenderal
Soedirman demi membela dan mempertahankan kemerdekaan Indonesia. Contoh sikap yang
dilakukan oleh Jenderal Soedirman adalah merupakan pengamalan UUD 1945 Pasal berapa ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

PENGAMALAN UUD 1945 PASAL 30

(2) Usaha pertahanan dan keamanan negara dilaksanakan melalui sistem pertahanan dan keamanan rakyat semesta oleh Tentara Nasional Indonesia dan Kepolisian Negara Republik Indonesia, sebagai kekuatan utama, dan rakyat, sebagai kekuatan pendukung.

semoga membantu/maaf kalau salah

jadiin jawaban yg terbaik yah....

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Bugjullyo2418 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Jun 21