36. Negara A adalah negara yang memperbolehkan swasta untuk mengelola

Berikut ini adalah pertanyaan dari ahmadkhoerudin346 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

36. Negara A adalah negara yang memperbolehkan swasta untuk mengelola kegiatan ekonomi tetapimelalui intervensi pemerintah agar setiap kegiatan ekonomi diharapkan sesuai dengan kebutuhan
masyarakat dan membawa kemakmuran sehingga dapat dikatakan bahwa Negara A menganut
sistem ekonomi campuran. Jelaskanlah ciri-ciri sistem ekonomi campuran​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sistem ekonomi campuran memiliki ciri-ciri sebagai berikut.

Pemerintah dan swasta berperan aktif dan terus bekerjasama dalam menjalankan kegiatan ekonomi.

Pemerintah memberi kebebasan kepada pihak swasta untuk melakukan kegiatan ekonomi, tetapi memberi batasan dan intervensi jika dibutuhkan.

SEMOGA MEMBANTU

^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh raihankiramraihankim dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 03 Jul 21