Apakah yang di maksud dengan :

Berikut ini adalah pertanyaan dari lelylondar0 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah yang di maksud dengan :a. Tenaga kerja terdidik
b. Produsen
c. Modal lancer​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a.) Tenaga kerja terdidik adalah seseorang yang memiliki pengetahuan dan keahlian pada suatu bidang tertentu. Pengetahuan dan keahlian ini umumnya diperoleh seseorang melalui pendidikan formal yang mereka tempuh. Contohnya adalah dokter, pengacara, notaris, dan lain sebagainya.

b.) Produsen bisa diartikan sebagai individu atau kelompok yang melakukan kegiatan produksi.

(untuk yang huruf C. modal lancer saya tidak menemukan jawabannya)

Penjelasan:

Semoga bermanfaat untuk Anda:))

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh iftitahnurulhakiki96 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21