Pembentukan Federasi Malaysia dianggap sebagai proyek Neokolonialisme Inggris yang membahayakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dimasfalamba06 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pembentukan Federasi Malaysia dianggap sebagai proyek Neokolonialisme Inggris yang membahayakan revolusi Indonesia. Pada tanggal 16 September 1963 pendirian Federasi Malaysia diproklamirkan. Menghadapi tindakan ini, Indonesia mengambil kebijakan konfrontasi. Pada tanggal 17 September 1963 hubungan diplomatik antara Indonesia dan Malaysia putus. Selanjtunya pada tanggal 3 Mei 1964, Presiden Soekarno mengeluarkan Dwi Komando Rakyat (Dwikora). Isi Dwikora adalah… .​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dwi komando rakyat (Dwikora) diserukan oleh Presiden Soekarno di tengah situasi yang memanas antara Malaysia, Indonesia dan Filipina.

Penjelasan:

Isi Dwikora adalah:

1. Perhebat ketahanan atas revolusi di Indonesia.

2. Bantu perjuangan para revolusioner yang dilakukan rakyat Malaya, Sabah, Singapura, Brunei dan Serawak guna membubarkan negara boneka.

Presiden Soekarno sendiri menekankan bahwa Dwikora bukanlah untuk melawan rakyat Malaysia, tetapi untuk melawan aktivitas neokolonialisme dan imperialisme Inggris Raya.

Pembahasan mengenai Dwikora dapat juga dilihat pada link berikut:

yomemimo.com/tugas/21648349

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AryaFutbol dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Aug 21