Berikut ini adalah pertanyaan dari anishariwati pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Sungai Gung merupakan salah satu sungai terbesar di Kabupaten Tegal, Banyak masyarakatyang mengeksplorasi sungai Gung secara berlebihan, bahkan ada yang menggunakan alat berat.
Hal ini menunjukkan masih banyak masyarakat mengabaikan penerapan nilai - nilai Pancasila
dalam hal kelestarian lingkungan.
Menyimak peristiwa tersebut, sebutkan sedikitnya 3 hal yang akan terjadi jika masih banyak
masyarakat yang mengabaikan penerapan nilai - nilai Pancasila dalam hal kelestarian lingkungan!
Hal ini menunjukkan masih banyak masyarakat mengabaikan penerapan nilai - nilai Pancasila
dalam hal kelestarian lingkungan.
Menyimak peristiwa tersebut, sebutkan sedikitnya 3 hal yang akan terjadi jika masih banyak
masyarakat yang mengabaikan penerapan nilai - nilai Pancasila dalam hal kelestarian lingkungan!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
yaitu: 1). Rusaknya habitat alam dan hewan
2). Hilangnya kesuburan dan kelestarian sungai
3). Hilangnya sektor pariwisata
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh darellgp16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 12 Jul 21