Berikan 2 contoh perusahaan yg memindahkan pabrik dan modal ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurintanbimla11 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Berikan 2 contoh perusahaan yg memindahkan pabrik dan modal ke negara lain agar perusahaan mendapatkan keuntungan lebih besar?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perusahaan otomotif Ford, Perusahaan Coca-Cola, dan Perusahaan Nike.

Penjelasan:

Dari sisi perusahaan, dulu banyak perusahaan terkait dengan satu negara. Saat ini, banyak perusahaan yang menjadi transnasional (lintas negara). Perusahaan dapat memindahkan pabrik dan modal ke negara lain agar perusahaan mendapatkan keuntungan lebih besar.

Contohnya, perusahaan otomotif Ford memindahkan pabrik dari AS ke Meksiko, sementara Coca-Cola dan Nike memiliki pabrik di seluruh dunia.

Semoga Membantu ^_^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ntegar86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Aug 21