Berikut ini adalah pertanyaan dari jkristianmanullang pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Keadaan alam di dunia ini sangat beragam.ada gurun, padang rumput, hutan, dataran tinggi,dan pegunungan. pada beberapa wilayah pedalaman di benua terdapat gurun.seperti gurun Victoria di Australia dan Gurun Sahara di Afrika.gurun memiliki curah hujan rendah karena.....a.memiliki wilayah luas dan sebagian berupa pasir tandus
b.tidak terletak di sekitar garis khatulistiwa
c.wilayah di pedalaman membuat uap air yang dibawa oleh angin jatuh dan tidak sampai gurun
d.tidak adanya sumber air untuk mendukung proses penguapan
b.tidak terletak di sekitar garis khatulistiwa
c.wilayah di pedalaman membuat uap air yang dibawa oleh angin jatuh dan tidak sampai gurun
d.tidak adanya sumber air untuk mendukung proses penguapan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
D.Tidak adanya sumber air untuk mendukung proses penguapan
maaf kalo salah ya.
tolong jawab soal saya juga
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anias958329 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 09 Jan 22