Berikut ini adalah pertanyaan dari sumarnonovember1965 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
3. Jelaskan dan beri contoh tentang: imitasi, sugesti, identifikasi, dan simpati !
4. Sebutkan 4 ciri interaksi sosial!
5. Apa perbedaan proses assosiatif dan proses disosiatif?
6. Jelaskan dimaksud dengan kerukunan, bergaining, kooptasi, koalisi, dan joint venture!
7. Jelaskan tentang bentuk akomodasi: koersi, kompromi, arbitrasi, mediasi konsiliasi, toleransi, stalemate, dan ajudikadi!
8. Berilah 2 contoh proses asimilasi!
9. Jelaskan pengertian kompetisi dan beri contoh?
10. Apa yg disebut kontravensi dan beri contohnya?
plis bantu jangan asal
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.Interaksi sosial merupakan hubungan-hubungan sosial yang menyangkut hubungan antar individu, individu (seseorang) dengan kelompok, dan kelompok dengan kelompok. ... Proses sosial adalah suatu interaksi atau hubungan timbal balik atau saling mempengaruhi antar manusia yang berlangsung sepanjang hidupnya didalam masyarakat.
2 Jika kontak sosial adalah cara berinteraksi sosial, maka komunikasi adalah suatu proses penyampaian dan penerimaan pesan (ide, gagasan) dari satu pihak kepada pihak lain agar terjadi upaya untuk saling memengaruhi.
3.__
4.Jumlah pelaku lebih dari satu orang, hal ini karena interaksi membutuhkan aksi dan reaksi.
Adanya komunikasi menggunakan simbol-simbol tertentu. ...
Dalam interaksi sosial juga ada dimensi waktu, yaitu masa lalu, masa kini, dan masa depan. ...
Adanya tujuan yang ingin dicapai.
5 .Proses sosial asosiatif yaitu proses interaksi sosial yang bertujuan untuk mewujudkan persatuan (integrasi) antar anggota kelompok sosial. Sementara proses sosial disosiatif menyebabkan terjadinya kerenggangan (disintegrasi) antar anggota kelompok sosial.
6.__
7.__
8 Adanya budaya zina/hubungan pra nikah berkedok pacaran yang notabene bukan kebudayaan Indonesia.
Adanya pembangunan gereja katedral (pengaruh Eropa Barat karena memperkenalkan agama Katolik)
9.Kompetisi adalah terjadinya persaingan antarpopulasi karena adanya lebih dari satu macam organisme yang membutuhkan bahan yang sama dari lingkunga
10.Kontravensi adalah sikap mental tersembunyi terhadap orang lain atau terhadap unsur-unsur kebudayaan suatu golongan tertentu.
Penjelasan:
semoga membantu ya ,maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ChewingGum02 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 03 Jan 22