24. Perhatikan data berikut!1) Mengembangkan kemampuan2) Bekerja secara mundur3) Mempunyai

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiara27vene pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

24. Perhatikan data berikut!1) Mengembangkan kemampuan
2) Bekerja secara mundur
3) Mempunyai daya pikir
4) Menerima kritik
5) Berimajinasi
6) Banyak membaca
Keberhasilan wirausahawan akan membawa pengaruh bagi banyak orang. Untuk itu sejumlah
perbaikan diri harus dilakukan. Data diatas yang menunjukkan seseorang dapat menjadi
wirausahawan adalah....
A 1,2,4
B. 2,4,6
C 1,5,6
D. 1,3,5
25. Setiap masyarakat melahirkan kebudayaan, tak terkecuali masyarakat praaksara. Hal ini
terbukti dari penemuan para arkeolog berupa artefak-artefak. Peralatan yang digunakan pada
masa itu terbuat dari batu yang masih sangat kasar, dibuat dengan cara memukulkannya pada
batu lain yang lebih keras sehingga menghasilkan serpihan batu yang lebih kecil yang
dinamakan....
A. Campa
B Flakes
C. Paleos
D. Kapak​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

24) C 1,5,6

25) D kapak

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ependihotlass dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jul 21