siapa yg pernah memerintah kerajan maja pahit,tempat berdirinya kerajan dna

Berikut ini adalah pertanyaan dari netydaihatsu pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Siapa yg pernah memerintah kerajan maja pahit,tempat berdirinya kerajan dna sumber kerajan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Soal:

  1. Siapa yang memerintah kerajaan Majapahit?
  2. Tempat berdirinya Kerajaan Majapahit?
  3. Sumber kerajaan Majapahit?

Jawaban:

➡️Nomor 1:

Raja-raja yang pernah memegang pemerintahan di Majapahit antara lain:

  1. Raden Wijaya (1293-1309 M).Ia adalah pendiri kerajaan Majapahit yang kemudian bergelar Kertajasa Jayawardana.
  2. Jayanegara/Kalagmet (1309-1328 M).
  3. Tribuwana Tunggadewi (1350-1389)
  4. Hayam Wuruk (1350-1389 M)

➡️Nomor 2:

Letak kerajaan Majapahit:

  • Kerajaan Majapahit terletak di sungai Brantas dengan pusatnya di daerah Mojokerto.Majapahit merupakan puncak kejayaan di Jawa Timur,dan merupakan kerajaan yang terbesar di Indonesia.Oleh karena itu,Mr.Moh Yamin menyebutkan sebagai Negara Kesatuan RI yang kedua.

➡️Nomor 3:

Sumber sejarah Kerajaan Majapahit:7

Tentang kerajaan Majapahiy dapat dikeahui dari beberapa sumber sejarah,diantaranya:

1)Kitab Pararaton,Sutasoma,dan Negara Kertagama.

2)Kidung Harsawijaya dan Kidung Panji Wijaya Krama.

3)Berita Cina yang termuat dalam buku Ying-Yai Sheng-Lan

4)Beberapa prasasti,antara lain:

  • Yang dikeluarkan Raden Wijaya,antara lain:Prasasti Gunung Butak,Kadudu,dan Sukamrata
  • Yang dikeluarkan Jayanegara,antara lain:Prasasti Tahanaru,Blambangan,dan Blitar
  • Yang dikeluarkan Tribuana Tunggadewi,antara lain Langgaran

Penjelasan:

⬇️Kemunduran kerajaan Majapahit disebabkan oleh faktor-faktor berikut:

  1. Tidak adanya negarawan yang tangguh yang dapat mempertahankan kesatuan wilayah yang sangat luas.
  2. Perang saudara yang berlarut-larut antara Wikrama Wardhana dan Bhre Wirabumi (Perang Paregreg) memperlemah Majapahit.
  3. Sistem pemerintahan yang mirip serikat dan memberikan otonomi kepada daerah yang menyebabkan daerah-daerah berusaha untuk melepaskan diri.
  4. Kemunduran ekonomi dan perdagangan mengakibatkan banyak daerah yang melepaskan diri.
  5. Pengaruh perkembangan agama islam,teruatama di daerah pesisir Jawa,yang tidak lagi tunduo kepada Majapahit.
  6. Karena faktor-faktor di atas,sedikit Majapahit mengalami kemunduran dan keruntuhan.

___________________________

Detail Jawaban:

  • Mapel:IPS
  • Kelas:7
  • Materi:Kehidupan Masyarakat Pada Masa Hindu-Budha
  • Kode Kategorisasi:3.4

#Budayakan terima kasih:)

semoga \: membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MaurenAnanda dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 21 Aug 21