latar belakang adanya nilai dan norma dalam masyarakat adalah pengaruh​

Berikut ini adalah pertanyaan dari strongradit pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Latar belakang adanya nilai dan norma dalam masyarakat adalah pengaruh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Kehidupan masyarakat diatur berdasarkan nilai-nilai dan serta norma sosial

sebagai pedoman perilaku anggota masyarakat agar kehidupan sosial menjadi

tertib. Walaupun demikian, ada sebagian anggota masyarakat yang berperilaku

tidak sejalan terhadap nilai-nilai dan norma sosial tersebut. Perilaku yang tidak

sejalan dengan nilai-nilai dan norma sosial disebabkan oleh :

1. Unsur kesengajaan karena nilai-nilai dan norma sosial dianggap sebagai

ikatan yang mengurangi kebebasan perilaku mereka, atau perilaku

konformis dianggap tidak menguntungkan bagi kepentingan pribadinya;

2. Unsur ketidaktahuannya karena tidak tersosialisasinya seperangkat nilai-

nilai dan norma sosial yang ada.1

Untuk terciptanya kehidupan masyarakat yang tertib, maka perlu adanya

pengenalan nilai-nilai serta norma sosial agar anggota masyarakat dapat mengenal

dan memahami tatanan nilai serta norma sosial tersebut. Proses pengenalan

tatanan nilai-nilai serta norma sosial berlangsung selama masyarakat masih ada,

hal ini disebabkan oleh keinginan masyarakat agar kelangsungan hidupnya dapat

1 Elly M. Setiadi & Usman Kolip, 2011, Sosiologi : Pemahaman Fakta dan Gejala

Permasalahan Sosial (Teori, Aplikasi, dan Pemecahannya), Kencana Prenada Media Group,

Jakarta, hal. 151.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh piraguloysgmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Jul 21